Model Pendidikan Guru Bidang Sains Dan Teknologi Di Era Digital

Authors

Dr. Mochamad Cholik. M.Pd

Synopsis

Harga                    : Rp 65.000

Ukuran                  : 14,8 cm x 21 cm 

Jumlah Halaman : 132 hal

Ketebalan Buku  : 1 cm

ISBN                       : 978-623-448-482-3

Deskripsi Buku   :  Puji syukur ke hadirat Alah SWT. Atas rahmat dan hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan bukku referensi yang berjudul " Model Pendidikan Guru Bidang Sains dan Teknologi di Era Digital” Permasalahan yang dijawab pada buku referensi inil adalah: 1) Apa kompetensi yang harus dikuasai oleh lulusan Sekolah Menengah Bidang Sains dan Teknologi di era digital? 2) Bagaimana model pembelajaran yang cocok untuk Sekolah Menengah Bidang Sains dan Teknologi di era digital? Urgensi dari buku referensi ini adalah menemukan kompetensi guru Sekolah Menengah Bidang Sains dan Teknologi di era digital dan sekaligus menemukan model pendidikan guru untuk menyiapkannya. Harapan penulis buku referensi ini dapat dimanfaatkan oleh guru, khusunya guru Sekolah Menengah Bidang Sains dan Teknologi dan khalayak ramai yang membutuhkannya. Penulis menyadari terdapat kekurangan pada buku referensi ini. Oleh sebab itu, saran dan kritik senantiasa diharapkan demi perbaikan karya ini. Penulis berharap semoga buku referensi ini mampu memberikan pengetahuan tentang kompetensi dan model pem-belajaran untuk Sekolah Menengah Bidang Sains dan Teknologi di era digital.

Published

April 20, 2020

Details about the available publication format: Pratinjau Buku

Pratinjau Buku

Physical Dimensions

Details about the available publication format: Beli Buku

Beli Buku

Physical Dimensions